6 Penemuan Besar Ditahun 2013

Disepanjang tahun 2013 berbagai peristiwa dan penemuan penting telah terjadi. Mulai dari penemuan neutrino hingga fenomena komet paling terang diabad ini. Serta sebuah prestasi baru yaitu penjelajahan terjauh wahana antariksa telah terukir dalam bingkai sejarah di abad ini. Berikut 6 penemuan dan prestasi besar para ilmuwan dibidang iptek antariksa ditahun 2013. Wahana Antariksa NASA Voyager […]

Continue Reading

Ledakan Bintang Muncul di Rasi Centaurus

Sebuah bintang meledak atau nova kembali muncul dan kali ini hanya para astronom langit bagian selatan saja yang dapat melihatnya. Ditemukan pada 2 Desember oleh Pemburu Nova dari Australia John Seach, menggunakan kamera DSLR ia berhasil menemukan sebuah nova baru dengan lokasi rasi centaurus tepatnya di sebelah barat bintang Alpha Centauri dan Beta Centauri. Nova […]

Continue Reading

Detik-Detik Komet ISON Menjelang Kematiannya

Komet ISON akhirnya sepenuhnya lenyap dari alam raya ini bahkan sebelum ia sempat mencapai titik perihelionnya. Menit-menit sekaratnya komet ISON terekam jelas oleh liputan satelit pengamat Matahari SOHO (Solar and Heliospheric Observatory) khususnya melalui instrumen LASCO (Large Scale Coronagraph) C3 dan C2. Pada 28 Nov 2013 pukul 12:00 WIB, komet ISON demikian benderang (magnitudo ~ […]

Continue Reading

November, Bulannya Komet ISON – Bagian 1

Jika pada Kamis dan Jumat 28 dan 29 November 2013 mendatang langit cerah dan tatapan anda ke cakrawala timur menjelang terbitnya Mentari mendadak bersirobok dengan garis cahaya tebal berwarna keputih-putihan yang menjulang tinggi dari kaki langit, jangan kaget. Apalagi buru-buru mengganggap langit sedang terbelah dan hendak runtuh. Apa yang anda lihat adalah fenomena langit yang […]

Continue Reading