Kalender Astronomi Bulan September 2018

Puncak Hujan Meteor Aurigids Hujan Meteor Aurigids akan mencapai puncak aktifitas hujan meteor pada tanggal 1 September 2018. Diperkirakan meteor yang akan tampak dilangit malam sebanyak 6 meteor/jam. Hujan Meteor ini memiliki sumber semu dan seolah-olah akan muncul dari rasi bintang Auriga. Rasi bintang tersebut akan terbit sekitar pukul 00:50 WIB di langit utara setelah […]

Continue Reading

Gerhana Bulan Total 28 Juli 2018

Sabtu 28 Juli 2018 pagi dini hari di langit Indonesia perlahan rembulan akan memudar warnanya berubah menjadi merah darah. Permukaannya yang tampak putih terang akan meredup seiring sang rembulan memasuki bayangan gelap Bumi. Langitpun sejenak akan tampak lebih gelap dan bintang-bintang mulai bermunculan di langit seolah menyaksikan rembulan yang sedang dirundung kegelisahannya. Di masa lalu […]

Continue Reading