Gerhana Matahari Cincin 26 Desember 2019

Pada tanggal 26 Desember 2019 Indonesia akan menjadi salah satu wilayah yang dilalui oleh gerhana matahari cincin dengan sebutan sebagai “Ring of Fire”. Gerhana matahari cincin adalah gerhana yang terjadi jika piringan bulan pada saat puncak gerhana berada hanya menutupi sebagian piringan matahari saja. Bagian piringan matahari yang tak tertutup piringan bulan tersebut ada di […]

Continue Reading

Kalender Astronomi Bulan September 2019

Puncak Hujan Meteor Aurigids Pada tanggal 1 September 2019 Hujan Meteor Aurigids akan mencapai puncak aktivitasnya dengan intensitas hujan meteor sebanyak 6 meteor per jam. Hujan meteor Aurigids memiliki aktivitas hujan meteor dari 28 Agustus-5 September. Pada saat puncak hujan meteor terjadi, bulan berada pada fase Sabit Muda. Diperkirakan pada saat itu cahaya bulan tidak […]

Continue Reading

Kalender Astronomi Bulan Agustus 2019

Bulan BaruPada tanggal 1 Agustus 2019 Bulan memasuki fase Bulan Baru dengan konjungsi Bulan Matahari terjadi pada pukul 10 : 12 WIB. Pada fase ini Bulan tidak terlihat di langit. Pada fase ini adalah saat terbaik untuk mengamati langit malam karena dalam satu malam penuh langit terbebas dari cahaya Bulan. Jika anda ingin melakukan pengamatan […]

Continue Reading

Kalender Astronomi Bulan Juli 2019

Konjungsi Bulan – VenusPada pagi hari tanggal 2 Juli 2019 di belahan langit timur, Bulan berada pada fase Sabit Tua. Bulan Sabit Tua akan tampak berdekatan (konjungsi) dengan bintang terang tak berkelip yang sebenarnya adalah Planet Venus. Planet Venus tampak berwarna kuning terang sekali melebihi terangnya bintang-bintang disekitarnya. Di pagi itu, planet Venus berada di […]

Continue Reading

Kalender Astronomi Bulan Mei 2019

Segitiga Bulan – Venus – MerkuriusPada tanggal 3 Mei 2019 Bulan, planet Venus dan planet Merkurius akan tampak berdekatan (konjungsi) dan membentuk formasi segitiga. Planet Venus yg berwarna kuning akan berada di sebelah barat Bulan sedang merkurius akan terletak di sisi timur laut Bulan. Fenomena ini dapat disaksikan mulai pukul 04.26 waktu lokal hingga Matahari […]

Continue Reading