Abul Wafa Sang Pimpinan Observatorium Kota Baghdad

Abū al-Wafāʾ dikenal sebagai astronom dan insinyur pada zamannya. Selain itu beliau seorang ahli matematika, dalam bidang trigonometri dan geometri. Nama lengkapnya Abū al-Wafāʾ Muhammad Ibn Muhammad Ibn Yahya Ibn Ismail Buzjani. Beliau lahir di Buzjan, Nishapur, Persia pada tahun 940 M. Abū al-Wafāʾ sebagai astromon atau seseorang yang ahli dalam bidang astronomi, menghabiskan beberapa […]

Continue Reading

Hujan meteor awal tahun baru

Tahun baru harapan baru. Ya itulah salah satu resolusi yang diinginkan oleh setiap orang akan ada nya sebuah perubahan dalam hidup nya. Disaat-saat setelah orang merayakan pergantian tahun baru dengan terompet unik nya, sebuah fenomena alam hujan meteor akan kembali menghiasi langit indonesia. Tidak tanggung-tanggung, hujan meteor yang terjadi merupakan hujan meteor mayor dimana hujan […]

Continue Reading